Article Detail
Pesan Paus Fransiskus
Pesan Paus Fransiskus:
Saudara-saudari yang terkasih, perintah kasih yang Yesus wariskan kepada murid-murid-Nya terpelihara dalam hubungan kita dengan orang sakit. Masyarakat akan jauh lebih manusiawi bila secara efektif memperhatikan anggotanya yang paling lemah dan menderita, dalam semangat cinta persaudaraan. Marilah kita berusaha keras mencapai tujuan ini, agar tidak ada yang merasa sendirian, dikucilkan atau ditinggalkan.
Semoga yang sakit segera dipulihkan, yang sehat peduli terhadap yang sakit, dan kita semua terhindar dari virus Covid-19.??
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment