Article Detail

Pendekar Perempuan



Hai Sobat Tarki ?
Salam sehat ??
"Habis Gelap Terbitlah Terang " itulah salah satu buku yang ditulis oleh Pahlawan Emansipasi Wanita Indonesia, Ibu Kartini.
21 April 2022 yang lalu
TK A Memperingati hari Kartini
Siapa Kartini itu ??
Pahlawan Wanita yang memperjuangkan hak - hak wanita.
Dalam rangka memperingati hari Kartini anak-anak TK A diahak untuk memakai baju batik dan secara berkelompok menyanyikan lagu " Ibu kita Kartini "
Suaranya sangat merdu sekali ...
Ibu kita Kartini putri sejati ....
Setelah menyanyikan lagu ibu kita Kartini anak - anak membuat batik dari kertas krep dan bufallo putih yang sudah diberi pola gambar terlebih dahulu.
Kegiatan dalam memperingati hari Kartini sekarang sudah bisa dilaksanakan secara offline, Wah sangat menyenangkan sekali ???
Setelah selesai membuat batik anak - anak diajak untuk menonton film " Semangat Kartini "
Kegiatan dalam memperingati hari Kartini sangat menyenangkan ya...
Terima kasih Ibu Kartini Jasa - jasamu sungguh luar biasa untuk wanita Indonesia
Semangat untuk Kartini masa depan ?????
??????? ???? ??????? 2022?
Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment