Article Detail

Asyiknya Naik Andong

Andong adalah kendaraan  beroda dua yang di tarik kuda. Untuk memperkenal salah satu alat transportasi tradisional ini KB-TK Santo Carolus melakukan  study outdoor dengan naik andong  berkeliling komplek Carolus. Anak-anak sangat senang dan menikmati perjalanan sambil menyanyi: Pada hari minggu ku turut ayah ke kota naik delman istimewa ku duduk di muka ku duduk samping pak kusir yang sedang bekerja mengendali kuda supaya baik jalannya. Tuk-tik-tak-tik-tuk tik-tak-tik-tuk tik-tak-tik-tukTuk-tik-tak-tik-tuk tik-tak suara s'patu kuda.
Red_Sr. Maria Retika CB

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment